Untuk Ala Impian Haji, kamu hanya dapat membuka 1 (satu) rekening tabungan saja. Bila kamu ingin mengajak keluarga atau kerabatmu untuk menabung setoran awal haji, kamu dapat mengajak mereka untuk membuka rekening di Bank Aladin Syariah agar mereka dapat membuat rekening Ala Impian Haji tersendiri.